Saturday, March 18, 2017

Seminar Kewirausahaan Fakultas Farmasi UMS 2017

Bagi Anda yang tertarik untuk ber-wirausaha tapi bingung mulai dari mana, JANGAN RAGU! Buktikan bahwa banyak jalan menuju roma dengan BERANI dan SUNGGUH-SUNGGUH.

Fakultas Farmasi UMS proudly presents:
"Seminar Kewirausahaan: Berani Kreatif Bikin Bisnis".
Dengan pembicara: Saptuari Sugiharto
✅owner Kedai Digital
✅owner Tengkleng Hohah!
✅owner Bakso Granatz Pedazz
✅Pelopor Sedekah Rombongan

📅Sabtu, 8 April 2017 (Pukul 13.00- selesai)

🏨Ballroom Megaland Hotel (Jl. Slamet Riyadi no. 351 Surakarta)

💵 75k (umum) ; 60k (mahasiswa)

📌Kuota Terbatas lho!!!
Buruan daftar dan isi formulir registrasi di bit.ly/seminarkwuffums

Pendaftaran akan ditutup pada 31 Maret 2017 atau sampai kuota terpenuhi

💳 transfer ke rek. BCA 5210038321 a.n. Faridatul Qibtiyya

CP: 082298846902 (Faridatul Qibtiyya)

P.S. FREE REGISTRATION! Untuk mahasiswa Farmasi UMS yang sedang menempuh mata kuliah KWU, karena sudah terdaftar sebagai peserta.


0 Response:

Ur Feedback

BEMF Farmasi UMS

Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta adalah sebuah lembaga eksekutif dalam menjalankan miniatur government yang berkemajuan, menjadi motor dari perubahan civitas akademika dan inspirasi bagi masyarakat.

Lt.1 Fakultas Farmasi UMS

Jl. Achmad Yani - Tromol Pos I Pabelan Kartosuro Sukoharjo

SOLOTOPRO

Solidaritas, Loyalitas, Totalitas, Profesionalitas

Email

solotopro[at]gmail.com